Kenali Arti Warna Feses Atau Tinja Bayi Anda AnekaNews.top - Kenali Arti Warna Feses Atau Tinja Bayi Anda
Feses atau Tinja bayi, bisa berbeda-beda warnanya. Hal ini disebabkan karena keadaan kesehatan pencernaan dan pola makan si kecil. Warna-warna pada feses bayi misalnya:
1. Merah
2. Kuning
3. Hijau
4. Putih
5. Hitam
6. Cokelat
Kenapa bisa begitu berbeda beda?
Berikut ini adalah ulasan tentang jenis warna feses dan sebab serta akibatnya :
1. Merah
Kenapa bisa merah ? Karena pakai serbuk pewarna? Bukan itu..
Bisa berwarna merah karena perdarahan disaluran usus yang lebih rendah, seperti usus besar atau rektum akibat wasir.
2. Kuning
Kenapa bisa kuning ? Karena kebanyakan makan pisang? Bukan itu juga..
Bisa berwarna kuning karena kelebihan minyak di dalam tinja dan terdapat gangguan malabsorbsi.
3. Hijau
Bukan karena banyak makan daun hijau hijauan lho yaaa...
Warna hijau karena feses melewati usus terlalu cepat atau karena anda mengalami diare.
4. Putih
Putih itu karena? Langsung saja deh...
Karena dimungkinkan ada masalah di empedu tidak cukup untuk mengurai makanan.
5. Hitam
Hitam karena terjadi perdarahan di saluran pencernaan bagian atas.
6. Cokelat
Kenapa bisa cokelat? Ini karena tidak terjadi apa-apa atau dengan kata lain Warna Feses Normal.
Selamat mengamati Feses bayi anda..
Semoga bermanfaat.
----------
#warna-feses-bayi-hijau-gelap#warna-feses-bayi-umur-1-tahun#feses-bayi-berwarna-hitam#warna-feses-bayi-kuning-pucat#feses-bayi-berlendir