Ini Dia Manfaat Kangkung Untuk Kesehatan AnekaNews.top - Ini Dia Manfaat Kangkung Untuk Kesehatan
Kita tidak asing lagi dengan sayuran yang namanya kangkung ini. Hampir semua orang pernah memakannya. Dan kangkung pun bisa di masak dengan berbagai aneka resep. Kali ini, kita tidak akan membahas resep masakan kangkung lho! Tapi kita akan membahas manfaat kangkung untuk kesehatan.
Langsung saja! Selain sebagai sayuran dalam masakan, ternyata kangkung bisa berguna untuk kesehatan.
1. Mengurangi haid
Bahan: 1/2kg daun kangkung segar.
Pemakaian: Daun kangkung dicuci, tumbuk halus. Lalu, tuangkan air 1/2 gelas, berikutnya saring dan tuangkan 1 sendok makan madu. Minum 1 kali sehari sekaligus.
2. Mimisan
Bahan: Seikat daun kangkung segar.
Pemakaian: Daun kangkung dicuci, tumbuk halus. Tambahkan sedikit gula, seduh dengan segelas air panas. Setelah dingin, saring, minum 2 kali sehari.
3. Sakit kepala
Bahan: Seikat daun kangkung segar.
Pemakaian: Daun segar direbus dengan 2 gelas air hingga 1 gelas. Minum air hasil rebusan.
Semoga bermanfaat.
----------
#manfaat-kangkung-bagi-kesehatan#manfaat-jagung-rebus-untuk-diet#manfaat-kangkung-untuk-diet#manfaat-jagung-manis-untuk-diet#manfaat-jagung-untuk-kesehatan